Memahami Dan Memecahkan Masalah Cinta

Saturday, March 12, 2016

Cara Memikat Janda Kembang Yang Menawan

Cara Memikat Janda
Cara Memikat Janda
Cara memikat janda bisa Anda terapkan secara umum. Karena pada intinya cara memikat janda  merupakan metode - metode yang umum digunakan untuk memikat hati seorang janda. Ini menunjukkan bahwa antara janda dan wanita yang belum menikah memiliki perbedaan dalam cara mendekatinya. Terlebih jika janda tersebut sudah memiliki anak. Sehingga salah satu jalan untuk mendekatinya adalah mengambil hati anaknya terlebih dahulu dan caranya bisa berbeda, tergantung apakah anaknya tersebut masih kecil atau sudah besar. Jika masih kecil, maka Anda bisa memberikan kasih sayang yang tinggi kepadanya. Jika sudah dewasa, maka jalin komunikasi yang baik, perlihatkan kedewasaan Anda, sehingga membuat anak janda tersebut merasa bahwa Anda adalah pria yang cocok untuk ibunya.

banyak yang selalu menganggap janda adalah seorang wanita yang sangat gampang utuk di permainkan dan juga sangat gampang untuk di dekati, bahwasnya ini adalah pernyataan yang cukup salah karena semuanya kembali lagi kepada sifat dan juga tingkah laku dari seseorang. ada janda yang mengharapkan ingin cepat - cepat menikah dengan cara mereka menerima siapa saja yang mendekatinya dan siap untuk di gombali, namun ada juga janda yang sangat super protektif terhadap lelaki karena dia tidak mau terulang kembali kejadian yang kedua kalinya yang menimpa rumah tangganya.

namun jika memang disini anda sangat ingin sekali mendekati seorang janda yang sudah bercerai dengan sang suaminya, gunakanlah cara yang benar jika memang anda sangat mencintainya dan bukan mendekatinya karena ada sesuatu. gunakan kedewasaan kalian jika memang benar ingin menjadi suaminya, dan jangan mengangap janda itu adalah sebuah boneka yang bisa di permainkan kapasn saja.



Lihat tips mendekati lainya disini    ------ >> Cara Memikat Janda

Cara Memikat Janda Kembang Yang Menawan Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

1 comments:

  1. This comment has been removed by a blog administrator.

    ReplyDelete